BANJIR DI KECAMATAN MOJOAGUNG

82

BANJIR DI KECAMATAN MOJOAGUNG

Terjadi hujan yang deras pada hari Selasa, 05 Maret 2024 di wilayah timur sekitar pukul 22.00-23.30 WIB. Mengakibatkan genangan air di sawah dan meluap sampai rumah penduduk.Ketinggian air kurang lebih 1/2 meter.